Kapuskersin TNI Menerima Kunjungan Athan Vietnam Colonel Nguyen Tuan Duc
D'On, Jakarta- Puskersin TNI menerima kunjungan Colonel Nguyen Tuan Duc, Atase Pertahanan Republik Sosialis Vietnam di Jakarta pada hari Kamis tanggal 9 Maret 2017 pukul 08.30 s.d. 10.00 WIB, diterima di ruang Tamu Puskersin TNI Gd. B1 Lantai Dasar, Mabes TNI. Kapuskersin TNI Laksamana Pertama TNI Tatit Eko Witjaksono, S.E., M.Tr.(Han) dalam penerimaan kunjungan didampingi oleh Perwira Staf Puskersin TNI. Sedangkan Colonel Nguyen Tuan Duc didampingi oleh 1 staf Athan.
Kapuskersin TNI Laksamana Pertama TNI Tatit Eko Witjaksono, S.E., M.Tr.(Han) menyampaikan ucapan selamat datang kepada Colonel Nguyen Tuan Duc ke Mabes TNI. Colonel Nguyen Tuan Duc menyampaikan tujuan kedatangannya adalah perkenalan Atase Pertahanan Republik Sosialis Vietnam dan membahas tindak lanjut pertemuan TNI-VPA tingkat staf pada tahun 2014 di Hanoi. Pada pertemuan mendatang diperlukan suatu referensi yang mendasari berupa kerangka acuan (Term Of Reference) tentang TNI-VPA staff meeting sebagai sarana formulasi dan rencana kerja sama angkatan bersenjata kedua negara yang akan datang.(puspen)
Kapuskersin TNI Laksamana Pertama TNI Tatit Eko Witjaksono, S.E., M.Tr.(Han) menyampaikan ucapan selamat datang kepada Colonel Nguyen Tuan Duc ke Mabes TNI. Colonel Nguyen Tuan Duc menyampaikan tujuan kedatangannya adalah perkenalan Atase Pertahanan Republik Sosialis Vietnam dan membahas tindak lanjut pertemuan TNI-VPA tingkat staf pada tahun 2014 di Hanoi. Pada pertemuan mendatang diperlukan suatu referensi yang mendasari berupa kerangka acuan (Term Of Reference) tentang TNI-VPA staff meeting sebagai sarana formulasi dan rencana kerja sama angkatan bersenjata kedua negara yang akan datang.(puspen)