Gempa Magnitudo 7,4 Guncang Jailolo Malut, Berpotensi Tsunami
D'On, Jailolo (Malut),- Gempa bumi sebesar magnitudo 7,4 mengguncang Kota Manado dan sekitarnya. Akibat gempa ini, situs resmi BMKG mencatat Peringatan Dini Tsunami untuk wilayah Maluku Utara dan Sulawesi Utara.
Dituliskan BMKG bahwa gempa terjadi pukul 00:17:41 WITA, dengan lokasi 1,63 Lintang Utara, 126,40 Bujur Timur (134 km Barat Laut Jailolo-Malut), dengan kedalaman 10 kilometer. Lokasi Gempa berada di 134 km Barat Laut Jailolo-Malut
Disebutkan BMKG arahan potensi tsunami untuk diteruskan pada masyarakat dengan saran BMKG untuk mengikuti arahan peringatan dini TSUNAMI dari BPBD, BNPB dan BMKG. Sampai saat ini belum ada kabar kerusakan atau korban jiwa. Namun sejumlah warga sempat berhamburan dari rumah.
Source: INI Network
Dituliskan BMKG bahwa gempa terjadi pukul 00:17:41 WITA, dengan lokasi 1,63 Lintang Utara, 126,40 Bujur Timur (134 km Barat Laut Jailolo-Malut), dengan kedalaman 10 kilometer. Lokasi Gempa berada di 134 km Barat Laut Jailolo-Malut
Disebutkan BMKG arahan potensi tsunami untuk diteruskan pada masyarakat dengan saran BMKG untuk mengikuti arahan peringatan dini TSUNAMI dari BPBD, BNPB dan BMKG. Sampai saat ini belum ada kabar kerusakan atau korban jiwa. Namun sejumlah warga sempat berhamburan dari rumah.
Source: INI Network